Portalone.net, Lifestyle – Cafe sudah menjadi bagian dari Lifestyle bagi kaula muda di era modern saat ini. Dimana Cafe sendiri di jadikan sebagai tempat nongkrong, tempat makan ataupun sekedar untuk melakukan aktivitas bisnis.
Di Kota Jambi sendiri banyak sekali Cafe bermunculan mulai dari yang berkonsep Indoor dan ada juga yang Outdoor.
Berikut 5 rekomendasi Cafe terbaik di Kota Jambi versi Portalone
1. Dine & Chat
Dengan mengusung konsep “Cozy Place” Dine & Chat menawarkan tempat yang cozy dengan makanan yang lezat.
Lokasi: Jl. Soemantri Brojonegoro No. 1, Jambi Indonesia
Telp: +62 813-2903-0542
2. Simon & Sons
Pilihan kedua jatuh pada Cafe Simon & Sons, dengan mengusung konsep “Family Resto & Coffee” menjadikan tempat ini cocok untuk kalian kunjungi.
Lokasi: Jl. Gajah Mada no. 1 Jelutung, Jambi 36124 Indonesia
Telp: +62 741 3061122
3. Kopi Oey Jambi
Bagi penggemar berat kopi, Kopi Tiam Oey bisa menjadi pilihan tepat sebagai tempat makan dan minum. Ada banyak makanan dan minuman khas Malaysia tersebut yang bisa dicicipi. Dijamin bakal ketagihan dan ingin kembali lagi setelah sekali datang ke cafe di Jambi yang letaknya ada di dekat Pasar Jambi ini.
Lokasi: Jl. Sultan Agung Pasar Jambi (Depan Masjid Agung), Jambi Indonesia
Telp: +62 741 34894
4. Kofeluv
Butuh tempat yang asik untuk dijadikan sebagai destinasi nongkrong? Kenapa tidak mampir ke Kofeluv. Ada banyak bangku panjang yang sangat nyaman dan cocok untuk berkumpul dengan kawan-kawan ketika reuni.
Alamat: Jalan GR. Djamin Datuk Bagindo no. 56C, Jambi 360142 Indonesia
Telp: +62 741 7132222
5. Foresthree Coffee
Pilihan terakhir jatuh pada Foresthree Coffee, Kedai kopi yang memiliki franchise ini juga membuka cabang di Jambi. Foresthree Coffee yang memiliki tempat yang nyaman dan minimalis bisa dijadikan sebagai kedai kopi yang pas untuk memenuhi asupan kafein harian. Sering ada banyak promo, gak bakal bikin kantong jebol.
Alamat: Jl. Kapt. Sujono, Handil Jaya, Kec. Jelutung, Kota Jambi, Jambi 36129
Telp: 0852-1398-0924
Bukan rahasia lagi bahwa anak muda Jambi sangat antusias untuk mengeksplorasi tempat-tempat baru yang menawarkan suasana nyaman dan berbagai pilihan minuman kopi yang menarik. Itulah beberapa Cafe di Kota Jambi dan masih banyak lagi lainnya, diharapkan bisa menjadi salah satu destinasi utama bagi mereka yang ingin menikmati waktu berkualitas dengan teman-teman sambil menyeruput kopi favorit mereka. (one)
- Like
- Digg
- Del
- Tumblr
- VKontakte
- Buffer
- Love This
- Odnoklassniki
- Meneame
- Blogger
- Amazon
- Yahoo Mail
- Gmail
- AOL
- Newsvine
- HackerNews
- Evernote
- MySpace
- Mail.ru
- Viadeo
- Line
- Comments
- Yummly
- SMS
- Viber
- Telegram
- Subscribe
- Skype
- Facebook Messenger
- Kakao
- LiveJournal
- Yammer
- Edgar
- Fintel
- Mix
- Instapaper
- Copy Link